Parasit Darah Anjing Bisa Sembuh, Simak 3 Tips Mudah Mencegahnya!
Parasit darah anjing bisa sembuh, Meskipun tergolong penyakit berbahaya dan menular pada anjing berbagai umur dan ras melalui gigitan kutu, sebagai pemilik hewan peliharaan anjing anda tidak perlu khawatir. Berikut kami bagikan tips melakukan control untuk anjing anda.
Anjing Berusia 2 Minggu
Sejak anjing berumur 2 minggu sudah bisa terinfeksi parasit cacing gelang yang ditularkan oleh induk ketika proses menyusui. Untuk itu, disarankan sejak usia 2 minggu, anjing dilakukan control. Selain itu, untuk mencegah parasit berkembang biak dan membahayakan maka anda diarahkan untuk memberikan obat cacing.
Jaga Makanan Anjing
Selain melakukan control, menjaga makanan yang akan dikonsumsi anjing juga sangatlah penting agar mencegah parasit darah anjing. Untuk itu, hindari pemberian daging mentah atau makanan sembarangan karena 2 jenis makanan tersebut merupakan biang cacing parasit darah. Selanjutnya, berikan makanan sehat, bersih dan bergizi serta kaya nutrisi untuk menjaga daya tahan tubuh serta pertumbuhan anjing.
Jaga Kebersihan Anjing
Parasit darah anjing bisa sembuh bahkan dihindari dengan memperhatikan kebersihan tubuh anjing dan lingkungannya. Berikan obat cacing anjing secara rutin dan bersihkan tempat tinggal anjing secara rutin juga.
Yuk mulai sekarang jaga kesehatan anjing Anda dengan mengonsumsi suplemen dari NexGard, dijamin anjing peliharaan anda akan terlindungi dari penyakit parasit darah anjing yang membahayakan. Cobain sekarang juga!
Tidak ada komentar untuk "Parasit Darah Anjing Bisa Sembuh, Simak 3 Tips Mudah Mencegahnya!"
Posting Komentar